Segera Beroperasi, Balai Latihan Kerja Kabil Jadi Solusi Kebutuhan Dunia Industri Kota Batam
Batam-(RempangPos.Com)-Balai Latihan Kerja (BLK) Kota Batam yang berlokasi di Kawasan Industri Terpadu Kabil akan segera beroperasi. Untuk tahap awal, BLK Batam membuka lima jenis pelatihan. Kelimanya antara lain housekeeping, barista, las, Programmable Logic Controller (PLC), dan animasi. Direktur HR Citramas Group, Nara Dewa mengatakan jika kehadiran BLK ini bisa menjadi solusi untuk memenuhi kebutuhan industri…